Rep: Dea Alvi Soraya/ Red: Bayu Hermawan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Pertimbangan dan Mantan Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin menyayangkan beredarnya video atau film pendek berbau sara yang disebarkan oleh Divisi Humas Polri.
Menurut Din, video tersebut berpotensi mendeskreditkan islam dan umat muslim. Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah dua
Read more
Monthly Archives: June 2017
Dimas Setiawan :
Wartawan Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) Antara, Ricky Prayoga, mengalami tindak kekerasan oleh oknum aparat keamanan saat berlangsungnya turnamen bulutangkis Indonesia Terbuka di Jakarta Convention Center, Minggu (18/6).
Kekerasan itu terekam video dan menjadi viral di media sosial. pada rekaman tampak Ricky dibekap dan ditarik beberapa oknum aparat keamanan ke suatu tempat. Namun Ricky,
Read more
Ketua Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan ( PPATK) Kiagus Ahmad Badaruddin mengatakan, hasil riset PPATK menunjukkan bahwa pelapor profesi rentan dimanfaatkan oleh pelaku tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Pelapor profesi yang dimaksud adalah mereka yang bekerja pada profesi tertentu seperti advokat, notaris, pejabat pembuat akta tanah (PPAT), akuntan, akuntan publik, dan perencana keuangan.
Badaruddin mengatakan,
Read more